Anggara Putra

Anggara Putra

WISATA EDUKASI SMA N 1 KLATEN DI PGSP

Selain sebagai salah satu tempat wisata, museum juga mempunyai peran sebagai tempat belajar.  Museum Gumuk Pasir adalah salah satu museum yang ada di Yogyakarta, tepatnya di Depok, Parangtritis, Kretek, Bantul.…

Kunjungan Belajar Mahasiswa UKSW ke PGSP

Jumat, 17 Maret 2017, Parangtritis Geomaritime Science Park (PGSP) menerima rombongan dari mahasiswa S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Universitas Kristen Satya Wacana. Kunjungan ini…

Call For Paper Buletin Geomaritime Volume IV

Latar Belakang Kekayaan laut Indonesia membutuhkan penanganan yang tepat agar dapat memberikan hasil yang optimal. Seiring berkembangnya zaman, teknologi semakin maju sehingga perlu diimplementasikan dalam pengelolaan laut Indonesia. Selain teknologi yang telah…

BIG Lakukan Standarisasi Pemetaan Menggunakan UAV

pemetaan dengan menggunakan UAV di area kecamatan Kretek

Teknologi Unmanned Aerial Vehicle (UAV), dalam perkembangannya saat ini banyak dimanfaatkan dalam proses pengambilan foto udara sebagai sumber data pemetaan. Akan tetapi, pengaturan teknologi ini dalam bidang pemetaan masih belum…

Outdoor Learning SMA Islamic Village di PGSP

Sebanyak 139 siswa dan guru SMA Islamic Village, Kabupaten Tangerang, Provinsi Banten datang mengunjungi Parangtritis Geomaritime Science Park (PGSP) pada hari Rabu, 28 Februari 2017. Rombongan tiba pada pukul 09:30…

× Chat Whatsapp