Workshop SIG : Meningkatkan Softskill Geografi dan Pengelolaan Sumberdaya Kemaritiman dan Kepesisiran Indonesia di Universitas Negeri Malang

 

IMG_8605

Sabtu (8/04) PGSP bekerja sama dengan HMJ Volkano melakukan workshop berbasis sistem informasi geospasial dalam kaitannya meningkatkan keterampilan pengelolaan Sumberdaya. Kegiatan dilakukan selama dua hari, Sabtu-Minggu (08-09/04). Materi hari pertama mengenai data Vektor dan 3D,  sedangkan hari kedua ialah materi aplikatif pengelolaan Sumberdaya berbasis GIS. Minggu (9/04) PGSP kembali memberikan materi dalam Workshop Sistem Informasi Geografi. Pada hari kedua, Materi Workshop berkaitan dengan pemodelan Fisiografi,  model dibangun menggunakan data tabuler (x,y,z) yang berisi koordinat dan data ketinggian wilayah Malang Raya.

Share via :
× Chat Whatsapp