Berita

Outing Class MTs Masyithoh Ramaikan Museum Gumuk Pasir

Rabu (19/07/2017), Parangtritis Geomaritime Science Park (PGSP) kedatangan rombongan dari MTs Masyitoh berjumlah 50 orang. Suasana PGSP yang tadinya sepi berubah menjadi riuh dengan datangnya rombongan yang dengan semangat melaksanakan…

Upgrading MA Mu’Allimin Temanggung Di PGSP

Siang hari yang terik, Kamis (13/07/2017), Parangtritis Geomaritime Science Park (PGSP) menerima kunjungan dari MA Mu’allimin Temanggung. Kunjungan ini merupakan serangkaian dari acara upgrading untuk siswa MA Mu’allimin Temanggung. “Sebelum…

Rihlah TPA At-Taqwa di PGSP

Sabtu sore (17/6/2017) Taman Pendidikan Al-Quran (TPA) At-Taqwa mengunjungi Parangtritis Geomaritime Science Park (PGSP). Salah satu tujuan dari kunjungan ini adalah untuk mengenalkan anak-anak TPA dengan lingkungan sekitar, khususnya gumuk…

Buka Puasa Bersama Edukator Dinas Kebudayaan DIY

Kamis, 15 Juni 2017, seluruh edukator museum di Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) mengadakan acara buka bersama di Parangtritis Geomaritime Science Park (PGSP). Mengambil tema “Jogja Berbudaya Museum Dihatiku”, acara ini…

BIG Akan Release Peta Jalur Mudik

Badan Informasi Geospasial (BIG) bekerjasama dengan Korp Lalu Lintas (Korlantas) Mabes Polri dan Institut Teknologi Nasional (Itenas) akan me-release Peta Jalur Mudik 2017. Peluncuran Peta Jalur Mudik 2017 sebagai salah…

PPG SM-3T UNY Mampir di PGSP

Sabtu, 20 Mei 2017, sebanyak 450 mahasiswa Pendidikan Profesi Guru Sarjana  Mendidik di Daerah Terluar, Terdepan dan Tertinggal Universitas Negeri Yogyakarta (PPG SM-3T UNY) berkunjung ke Parangtritis Geomaritime Science Park…

× Chat Whatsapp